Seleksi Terbuka JPT Pratama di Lingkungan Pemkab Tebo Prov Jambi Tahun 2022
24 Nov 2022 14:37:24
Pengumuman
3072 kali
PENGUMUMAN
Nomor: 003/Pansel.JPT/Tebo/2022
Tentang: Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tebo Tahun 2022
Lowongan Jabatan:
1. Kepala Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu, Koperasi dan UKM;
2. Asisten Perekonomian dan Pembangunan;
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa;
4. Kepala Dinas Perkebunan, Peternakan dan Perikanan;
5. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
Download pengumuman selengkapnya:
1. Pengumuman Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama
2. Format Lampiran A Surat Lamaran
3. Format Lampiran B DRH
4. Format Lampiran C Tidak Anggota Parpol
5. Format Lampiran D Persetujuan Atasan
6. Format Lampiran D Persetujuan PPK
7. Format Lampiran E Tidak Sedang di Hukuman
8. Format Lampiran F Pakta Integritas